Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Tan-mantanan Tradisi permainan anak-anak di Kabupaten Sumenep

 Tan-mantanan Tradisi permainan anak-anak di Kabupaten Sumenep

Tan-mantanan atau lebih di kenal dengan Dhe’ Nong Dhe’ Ne’ Nang merupakan salah satu warisan budaya yang dimiliki oleh masyarakat Kabupaten Sumenep, Jawa Timur.  Tan-mantanan adalah salah satu jenis puisi lisan dalam bentuk permainan anak-anak yang sangat diminati masyarakat madura, khususnya di Kabupaten Sumenep sebagai bentuk tradisi permainan anak-anak di Kabupaten Sumenep.

Tradisi Tan-mantanan atau tan-pangantanan merupakan sebuah permainan yang dilakukan oleh anak-anak di kala senggang.  Permainan yang sangat menyenangkan ini dilakukan setelah panen tiba, setelah anak-anak selesai membantu panen di sawah. Mereka biasanya berkumpul, dan secara spontan membentuk kelompok yang terdiri dari kelompok utama (perempuan) dan kelompok besan (laki-laki). Kedua kelompok tersebut kemudian berlomba untuk menghias pengantin jagoannya di tempat yang berbeda

Adapun hiasan yang dipakai oleh sepasang pengantin anak-anak tersebut sangat sederhana, terdiri dari kain panjang (samper palekat) yang dililitkan ke tubuh masing-masing pengantin sebatas dada. . Sedangkan tata rias memakai lulur yang dibuat dari beras dan temmo (kunir & kunyit putih). Lulur tersebut dibalurkan ke seluruh tubuh dan wajah pengantin, sehingga tampak bagian tubuh yang diluluri berwarna kuning (koneng ngamennyor).

  

Terima kasih telah bergabung dengan channel ini untuk mendapatkan akses ke berbagai keuntungan: http://www.youtube.com/@djokosantoso6091

 

Salam bahagia. Selamat datang di channel  D'joes Channel. Kami berbagi informasi pendidikan, literasi, dan keguruan. D'joes Channel juga menyajikan sajian tentang canva pendidikan, belajar.id, platform merdeka mengajar, pmm, pengelolaan kinerja, refleksi kompetensi, guru dan kepala sekolah, pembelajaran, mata pelajaran, praktik baik pembelajaran, blog pendidikan, cara mendaftar kepegawaian, aktivitas sekolah, aktivitas guru dan siswa, serta tips lainnya.

 

hastag:

#pakgurupedia

#tutorial

#kependidikan

#mediapembelajaran

#pembelajaran

#budaya

#aktivitas

#fsgsumenep

#aleepenaku

#D'joeschannel

#sdnlentengtimur1

 

pmm, literasi, pembelajaran, canva, cara menentukan media pembelajaran, media pembelajaran audio, media pembelajaran visual, media pembelajaran audio visual, cara membuat media pembelajaran dengan cepat, membuat media pembelajaran dari canva, membuat media pembelajaran antraktif, budaya, kegiatan siswa, kegiatan sekolah, fsg sumenep, d'joes channel, sdn lenteng timur 1

Simaklah video berikut!

 

Terima kasih semoga bermanfaat


Post a Comment for "Tan-mantanan Tradisi permainan anak-anak di Kabupaten Sumenep"