Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Lomba Joget Caesar "Oplosan" antarkelas

Lomba Joget Caesar "Oplosan" antarkelas





Dalam rangkaian kegiatan tengah semester II, SDN Pajagalan II mengadakan lomba joget Caesar dan mewarnai. Kelas 4,5 dan 6 mengikuti kegiatan lomba joget Caesar dan kelas 1-3 mengikuti lomba mewarnai.
Setiap kelas dibagi menjadi beberapa kelompok unntuk mengikuti lomba tersebut. Lomba diadakan di halaman sekolah diikuti oleh 3 kelas, 12 kelompok.
Lagu "Oplosan" menjadi daya tarik siswa untuk melakukan joget yang maksimal. Mereka semangat mengikuti kegiatan lomba ini.
Keluar sebagai finalis adalah kelompok Anis dan kelompok Dina dari kelas 6A dan 6B.
PAk Abu dan Pak Ilyas sebagai ketua penyelenggara kegiatan ini mengatakan bahwa kegiatan ini dilakukan sebagai refreshing bagi siswa yang baru saja melaksanakan ulangan tengah semester II.
Terlihat beberapa guru juga memeriahkan acara ini..
Hari ini adalah hari kedua KTS, setelah kegiatan JJS pada hari pertama, Sabtu lusa.
semoga mereka bisa lebih termotivasi dalam mengikuti kegiatan pembelajaran berikutnya jeda kedua di semester II ini. Bravo Pajagalan 2..

Post a Comment for "Lomba Joget Caesar "Oplosan" antarkelas"